Contoh Soal WAN (Teknologi Jaringan Berbasis Luas) Kurikulum 2013 - Seperti Tawon ...

Contoh Soal WAN (Teknologi Jaringan Berbasis Luas) Kurikulum 2013

Hay sobat madu....

Kali ini saya membagikan soal dan lembar jawaban untuk menguji kemampuan kalian dalam menjawab soal Teknologi Jaringan Berbasis Luas (WAN) berbasis pertanyaan-pertanyaan HOTS (High Order Thinking Skills)

Saya juga menyediakan lembar jawab untuk mengisi pilihan kalian dalam bentuk Google Form.

Soal-soal yang ada cocok digunakan untuk latihan dalam menghadapi Ujian Nasional (kelas 12) ataupun Ujian Semester 1 (kelas 11) jurusan Teknik Komputer dan Jaringan

Beberapa soal sudah dilengkapi dengan bonus jawaban, jadi tidak usah malu-malu untuk mencoba mengerjakannya.

Oh iya, jangan lupa sediakan akun Google (gmail) untuk dapat mengisi lembar jawabnya.

Langsung saja, silahkan dibaca soal dan jawabannya, kemudian isi lembar jawabnya. Hasil akan dikirim ke gmail kalian masing-masing.   SELAMAT MENCOBA!!!

CONTOH SOAL :
  1. Perhatikan gambar di bawah ini!
  2. Untuk dapat mengkses halaman tersebut, IP Address yang harus diketikkan di browser adalah ….
    1. 192.168.0.1
    2. 192.168.1.1 *
    3. 192.168.2.1
    4. 192.168.3.1
    5. 192.168.0.254
  3. Berikut ini adalah beberapa teknologi layanan yang disediakan oleh WAN, kecuali ….
    1. PSTN, Leased line, ISDN, DSL B. 
    2. PSTN, Leased line, X.25, DSL 
    3. PSTN, ATM, ISDN, DSL 
    4. VPN, Leased line, ISDN, DSL 
    5. PSTN, Wireless, ISDN, LAN *
  4. Berikut ini adalah sifat-sifat yang melekat pada gelombang radio, kecuali ….
    1. Gain / penguatan 
    2. Reflection / pemantulan 
    3. Direction / pengarahan * 
    4. Power Loss / pengurangan daya 
    5. Refraksi / pembiasan

  5. Gelombang radio yang dipakai pada teknologi wireless adalah ….
    1. AM dan FM * 
    2. AM dan CM 
    3. FM dan CM 
    4. FM dan DM
    5. AM dan DM
  6. Jika dalam sebuah ruangan terdapat 3 buah nirkabel access point yang jarak pemasangannya berdekatan, sebagai administrator di channel berapakah saja Anda harus mengkonfigurasi setiap access pointya agar bekerja secara maksimal…. 
    1. Channel 1, 2, dan 3
    2. Channel 1, 3, dan 4
    3. Channel 2, 3, dan 14
    4. Channel 1, 3, dan 14 *
    5. Channel 7, 10, dan 12
Klik disini untuk membuka soal lengkap! (lihat di tab yang baru terbuka dan jangan ditutup)

Lembar jawab Google Formulir :

Contoh Soal WAN (Teknologi Jaringan Berbasis Luas) Kurikulum 2013 Contoh Soal WAN (Teknologi Jaringan Berbasis Luas) Kurikulum 2013 Reviewed by CerdasIN on November 23, 2019 Rating: 5

No comments:

Terima kasih telah menambahkan komentar, nantikan komentar Anda setelah terverifikasi

Powered by Blogger.